Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Manipulasi Gambar Air & Perahu Di Atas Gedung Menggunakan Photoshop

Cara Manipulasi Gambar Air & Perahu Di Atas Gedung Menggunakan Photoshop
Hallo semuanya, pada artikel kali ini saya akan memberikan tutorial cara manipulasi gambar menggunakan teknik blend. Nahh pada tutorial ini saya akan membuat manipulasi air & perahu yang terlihat seperti diatas gedung.

ASET TUTORIAL

Aset yang saya gunakan pada tutorial kali ini :
  1. Pertama-tama masukkan foto perahu ke dalam photoshop.
    Cara Manipulasi Gambar Air & Perahu Di Atas Gedung Menggunakan Photoshop
  2. Selanjutnya masukkan foto gedung.
    Cara Manipulasi Foto Air & Perahu Di Atas Gedung Menggunakan Photoshop
  3. Setelah itu ubah blending mode layer foto gedung tadi menjadi SCREEN.
    cara membuat manipulasi di photoshop untuk pemula
  4. Kemudian setelah itu tambahkan layer mask pada foto gedung, caranya yaitu pilih ADD VECTOR MASK yang berada di kanan bawah.
    Cara membuat manipulasi gambar dengan photoshop
  5. Selanjutnya pilih layer mask yang sudah dibuat tadi, kemudian masuk ke IMAGE > APPLY IMAGE kemudian sesuaikan settingannya seperti gambar dibawah.
    Cara Manipulasi Gambar Air & Perahu Di Atas Gedung Menggunakan Photoshop
  6. Setelah itu pilih BRUSH TOOL, kemudian pilih brush yang soft/lembut, kemudian atur FOREGROUND COLOR menjadi warna hitam.
    Cara Manipulasi Gambar Air & Perahu Di Atas Gedung Menggunakan Photoshop
  7. Setelah itu silahkan lakukan brush kecil pada bagian perahu.
    cara mudah membuat manipulasi gambar
Jika semuanya sudah selesai, maka hasilnya akan seperti ini :
Cara Manipulasi Gambar Air & Perahu Di Atas Gedung Menggunakan Photoshop


Demikian tutorial yang bisa saya berikan kali ini, dan semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk kalian semua.
Terimakasih.

Posting Komentar untuk "Cara Manipulasi Gambar Air & Perahu Di Atas Gedung Menggunakan Photoshop"